Posts tagged ‘wanita muslimah’

Saling Mencintai


image

====Mari Saling Mencintai Karena Allaah===

Nabi shalallaahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

المرء مع من احبه يوم القيامة
Seseorang itu akan bersama siapa yang dicintainya pada hari kiamat.

قال الله تعالى}الأخلاء يومئذ بعضهم لبعض عدو الا المتقين{الزخرف

Allah ta’ala berfirman {teman teman akrab pada hari itu akan menjadi musuh satu sama lain,kecuali orang-orang bertakwa}.
[Az-Zuhruf : 108]

WhatsApp Wanita Muslimah 🌷💖

Jilbab Punuk Unta (Enggak) Banget


Bismillaah

Pokoknya saya sangat sangat sangat tidak tidak tidak menyarankan teman-temanku menggulung, menyanggul rambut (atau yg lain) sehingga membentuk benjolan yang terlihat dari balik jilbab….

Karena kita masih punya janji untuk bertemu di jannahNya…
Ihks….
Masih ingat kan ukhty….?!

Aku hanya mengingatkan, ukhty

“Aduh ukhty, rambut saya panjang banget melambai-lambai,
gimana dong ukhty ? Saya bingung”

Rambut panjang, insyaa’ Allaah kan banyak solusi untuk mengatasi,
tapi model kerudung punuk unta ini harus bener-bener-bener dihindari sama sekali.
Kalau rambut panjang, bisa dikat dibawah, bisa juga di kepang karena kalau jilbabnya panjang insyaa’ Allaah kepangannya itu tak akan nampak.

“Ukhty, kata Ustadzah saya, gak apa2 model seperti itu, asal jilbabnya nutupin dada. Saya bingung”

Jangan bingung , ukhty.
Karena kita ini TIDAK mengikuti apa yang dilakukan kebanyakan orang…
Tapi karena kita ini mengikuti dari apa yang diperintahkan oleh Allaah & Rasulullaah meskipun kita sendirian,
meskipun kita di hina-hina kebanyakan orang,
meskipun kita diasingkan kebanyakan orang,
Meskipun orang memandang kita aneh,

sungguh kita tak akan peduli kata mereka

karena
APAPUN KATA ORANG INILAH JALANKU

Jalan yang dibangun diatas ketaatan kepada Allaah dan Rasulullaah Salallaahu’alayhi wassalam.
Insyaa’ Allaah

Allaahu Ta’ala A’lam

Baraakallaahu fiykum

 

Bandingkan. Mana yang Lebih Cantik?


Bismillaah…
Saat FB-walking, saya betemu dengan gambar ini. Saya paham maksud yang buat gambar ini tuk buat kita berfikir, mana yang lebih baik antara wanita yang berhijab dan tak berhijab?
Tapi maaf ya, gambarnya rada seksi. Jadi jangan terkejut. Di bawahnya juga saya tuliskan reaksi orang yang tengok gambar ini.

Gambar aslinya bagian kepala ada matanya, tapi sekarang sudah saya samarkan bagian mata dan kepalanya dengan harapan tak masuk dalam memajang makhluk bernyawa

Jadi, lihat dan renungkanlah… Mana yang lebih cantik? Read more…

Jilbab Saringan Tahu, Tabarruj ala Jahiliyah


Alhamdulillaah, Kita patut bersyukur dengan banyaknya muslimah yang menutup auratnya belakangan ini. Meski masih banyak kita jumpai pemandangan aneh dari muslimah itu sendiri.

Ada yang memakai jilbab tapi poni rambutnya ke mana-mana, ada yang pake jilbab tapi pakaian dalamnya terlihat, ada juga yang pakai jilbab tapi masih ikutan konser musik. Miris, kasihan, sedih, marah, campur baur rasanya. Tapi saya juga bersyukur di antara mereka masih ada yang berhijab sempurna. Semoga istiqamah!

Pertama banget saya tahu istilah ‘jilbab saringan tahu’ ini di twitter. Ada seorang kawan yang Read more…

Jilbab Bagai Pedang


 

Bismillah
Assalamu’alaikum warohmatullohi wabarokatuh

Alhamdulillah

Washolawatu wa sallam ‘ala Rosulillah

Amma ba’du

Entah siapa orang yang pertama mengatakannya, namun aku pernah mendapatkan ungkapan seperti ini:

Bagai pedang bagi seorang samurai Read more…